IBX5980432E7F390 Meninggalkan sesuatu karena Allah - PENUNTUT ILMU

Meninggalkan sesuatu karena Allah



Gak mungkin nih ya, ada orang yang meninggalkan sesuatu karena Allah terus dia terlantar dan terlunta-lunta, tidak mungkin sama sekali.
Bukankah Allah sudah menunjukan banyak bukti kepada kita? siapapun yang meninggalkan sesuatu karena Allah, pasti Allah ganti dengan yang lebih baik.

* Musa meninggalkan Mesir karena perinta Allah, Allah ganti dengan palestina.
* Ibrahim meninggalkan Irak karena Allah, Allah ganti dengan Palestina dan Mekkah.
* Nabi Muhammad SAW meninggalkan Mekkah karena Allah, Allah ganti dengan keluarga baru di Madinah.

Ga mungkin Allah ada orang yang berhijrah meninggalkan sesuatu karena Allah terus jadi terlunta-lunta, jadi susah hidupnya, gak mungkin ada ceritanya dalam sejarah.

Rasulullah SAW bersabda; "Sesungguhnya tidaklah engkau meninggalkan sesuatu karena Allah, kecuali Allah akan menggantinya bagimu dengan yang lebih baik bagimu" (HR. Ahmad no 23074)


***

Berlangganan Untuk Mendapatkan Artikel Terbaru:

0 Komentar Untuk "Meninggalkan sesuatu karena Allah"

Post a Comment